Berikut Anime Yang Punya Teknologi Maju dan Modern

Biasanya memang dalam anime bisa saja dibuat karakter fantasi yang memiliki ciri khasnya tersendiri. Yang paling menonjol pasti karakter yang modern juga ada di dunia anime sebab keberadaan karakter tersebut sangat keren dan seru karena menampilkan cerita perjalanan mereka yang super canggih dan modern yang membuat para fans menjadi ketagihan dan pasti akan bertahan dengan anime tersebut. Jadi kali ini kita akan membahas mengenai karakter paling canggih dan modern yang ada pada anime kali ini.

1. Doraemon
Merupakan robot masa dengan yang pasti semua orang sudah tahu mengenai karakter ini. Karena robot yang menyerupai kucing ini punya sesuatu yang hebat dan keren yang dimana mempunyai kantong ajaib yang dapat mengeluarkan benda-benda masa depan yang sangat hebat di masa depan. Bisa kita bilang karakter ikonik yang ada di dunia anime dengan sebutan modern dan Doraemon yang berasal dari abad ke 22 yang membantu seorang bocah laki-laki bernama Nobita.

2. My Hero Academia
Merupakan karakter modern yang bernama Tenya Lida yang seorang ketua dari high school yang punya badan tinggi dan berotot ini punya kostum yang paling canggih pada saat melakukan petarungan melawan penjahat super di anime My Hero Academia. sesuai dengan kemampuan yang dimiliki kostumnya dapat meningkatkan kecepatan dan daya serang yang hebat.

3. Cyborg Kuro Chan
Merupakan karakter robot kucing yang punya kemampuan hebat yang dimana ternyata dirinya memang robot yang dapat mengeluarkan senjata dan pedang pada saat betarung. film ini sangat populer yang ceritanya selalu bertemu dengan kejadian aneh dan mulai hancurkan bumi oleh musuh jahat atau sesama robot kucing.

4. Seto Kaiba
Pada anime Yu Gi Oh yang ternyata ada perubahan pada karakter Kaiba. Yang menampilakn penampilan baru dan lebih modern dan hidup dengan kekayaan yang sudah tidak bisa lepas dari dirinya. Segala teknologi sudah di kembangkan dan sangat keren dan canggih.